Minggu, 30 Juni 2013

Mengheningkan Cipta


Karangan / Ciptaan : T. Prawit
Dengan seluruh angkasa raya memujiPahlawan negaraNan gugur remaja diribaan benderaBela nusa bangsa
Kau kukenang wahai bunga putra bangsaHarga jasaKau Cahya pelitaBagi Indonesia merdeka

Tidak ada komentar:

Posting Komentar